anakpelajar.com – Saat ini banyak sekali cara untuk mendapatkan kuota paket data pada kartu perdana telkomsel. Salah satunya adalah menggunakan kode voucher telkomsel. Cara masukin kode voucher telkomsel sendiri memiliki beragam variasi.
Sebelum masuk pada langkah cara masukin kode voucher telkomsel, Anda perlu mengetahui apa itu kode voucher telkomsel. Biasanya, orang-orang bisa membeli kuota paket data dengan cara langsung memberikan nomor telepon seluler pada penjual.
Namun, saat ini sudah tersedia fitur kode voucher telkomsel agar tidak perlu menyertakan nomor saat membeli kuota. Fitur ini lebih praktis, aman, dan mudah penggunaanya. Anda tidak perlu lagi untuk memberikan nomor seluler pribadi pada penjual.
Selain aman dan praktis, menggunakan kode voucher telkomsel juga memiliki kelebihan lain. Anda bisa membeli tanpa menggunakannya dulu. Dengan kata lain, kode voucher telkomsel bisa menjadi stok untuk di rumah.
Anda tidak perlu keluar rumah lagi hanya untuk membeli paket data. Pastikan sebelum membeli kode voucher telkomsel Anda sudah melihat masa berlakuknya. Belilah kode voucher telkomsel dengan masa berlaku yang berbeda agar tidak mengalami kerugian.
Jika sudah membeli kuota paket data melalui kode voucher, Anda bisa mulai untuk mengaktifkannya. Namun, pastikan Anda sudah memiliki nomor provider telkomsel yang teregristrasi terlebih dahulu.
Banyak sekali orang-orang yang menyalahartikan bahwa kode voucher telkomsel sama dengan nomor telkomsel. Hal ini jelas berbeda kegunaannya. Nomor telkomsel bisa Anda beli terlebih dahulu dengan cara meregistrasi menggunakan NIK pada KK dan KTP.
Setelah registrasi, kode voucher telkomsel baru dapat digunakan. Untuk menggunakan kode voucher tersebut, simak langkah-langkah cara masukin kode voucher telkomsel di bawah ini. Agar Anda dapat menggunakan kode voucher dengan maksimal.
Cara Masukin Kode Voucher Telkomsel
Sebelum menggunakan kode voucher telkomsel, alangkah baiknya mengetahui cara masukin kode voucher telkomsel terlebih dahulu. Jangan sampai Anda salah langkah sehingga gagal melakukan aktivasi paket kuota data menggunakan kode voucher.
1. Kunjungi Gerai
Langkah pertama adalah kunjungi gerai atau toko terdekat untuk membeli kode voucher telkomsel. Saat ini, banyak sekali gerai yang menyediakan kode voucher telkomsel. Pilihlah gerai terdekat agar memdudahkan untuk membelinya.
Pastikan membawa uang yang cukup agar bisa memilih daftar voucher telkomsel. Pilihlah paket kuota data sesuai kebutuhanmu agar mendapatkan kenyamanan saat menggunakannya.
2. Cek Masa Berlaku
Jika sudah memutuskan untuk membeli kode voucher telkomsel, telitilah untuk melihat masa berlaku. Carilah kode voucher telkomsel yang memiliki jangka waktu satu bulan agar dapat menggunakannya dengan maksimal.
Hindari membeli kode voucher telkomsel yang memiliki masa aktif kurang dari satu bulan. Selain rugi, Anda pastinya akan merasa kecewa karena berkurangnya masa pemakaian kode voucher telkomsel.
Apabila semua kualitas kode voucher telkomsel sudah terpenuhi, Anda tinggal membayar pada penjual dan mulai aktifkan kode voucher telkomsel.
3. Aktifkan Aplikasi Telepon
Untuk cara masukin kode voucher telkomsel, aktifkanlah program aplikasi telepon. Jika bingung, pilihlah menu biasanya ketika Anda akan menelepon seseorang. Sebelum itu, Anda harus menggosok hologram terlebih dahulu yang menutupi kode voucher telkomsel.
Gunakan uang logam atau barang berbahan logam untuk menggosok hologram pada kode voucher telkomsel. Pastikan untuk menggosok hologram dengan hati-hati agar terhindar dari kerusakan kode.
Jika kode voucher telkomsel mengalami kerusakan, biasanya, salah satu nomor kode voucher akan hilang. Hal ini menyebabkan Anda tidak dapat mengaktivasi paket kuota menggunakan kode voucher telkomsel, jadi berhati-hatilah.
4. Tekan *133*Kode#
Selanjutnya, aktivasi kode voucher telkomsel menggunakan program aplikasi telepon. Masukkan kode voucher dengan cara menekan *133*kode#. Sebagai contoh, *133*1234567890# kemudian tekan yes/oke.
Jika tidak muncul pilihan yes/oke, tekanlah tombol hijau dengan logo telepon. Anda akan diminta untuk menunggu beberapa saat hingga proses aktivasi berhasil.
5. Tunggu Konfirmasi
Setelah melakukan aktivasi kode voucher, tunggulah beberapa saat untuk mendapatkan konfirmasi. Biasanya, notifikasi aktivasi paket kuota data akan masuk melalui pesan singkat atau short message service (sms).
Fungsi konfirmasi sms adalah untuk mengetahui jika aktivas Anda gagal atau berhasil. Jika gagal, kemungkinan penyebabnya adalah salah memasukkan kode voucher. Jadi pastikan kode voucher yang Anda masukkan adalah benar.
Jika notifikasi konfirmasi kuota paket berhasil, Anda bisa langsung mengaktifkan fitur paket data yang tersedia pada ponsel. Anda sudah bisa menggunakan program aplikasi yang membutuhkan kuota paket data seperti aplikasi media sosial atau game online.
6. Cek Kuota Di *363#
Setelah berhasil melakukan cara masukin kode voucher telkomsel, Anda bisa mengecek kuota secara berkala. Masukkan *363# pada program aplikasi telepon dan tunggu pemberitahuan sisa kuota yang tersisa.
7. Download Aplikasi My Telkomsel
Anda bisa mengunduh aplikasi my telkomsel untuk layanan yang lebih mudah. Unduhlah aplikasi my telkomsel melalui play store jika memiliki tipe hp android. Sedangkan untuk pengguna iOs, Anda bisa mengunduh melalui apple store.
Cukup ketikkan “my telkomsel” pada kolom pencarian dan unduh beberapa menit agar bisa langsung digunakan. Kemudian, registrasi dan verifikasi nomor telkomsel agar Anda dapat memantau sisa kuota yang tersisa.
Selain itu, cara isi voucher telkomsel lewat aplikasi my telkomsel juga dapat dilakukan. Lebih menarik lagi, Anda dapat melihat penawaran paket data melalui aplikasi my telkomsel seperti voucher telkomsel omg.
Langkah cara masukin kode voucher telkomsel sangatlah mudah. Selain lebih efisien, nomor Anda akan tetap aman dari penyalahgunaan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.
Rekomendasi:
- Cara Menonaktifkan Mode Aman di Hp Samsung anakpelajar.com - Bagi pengguna android seperti merk hp Samsung, tentu saja sudah familiar dengan mode aman atau safe mode. Sayangnya, mode aman ini sering kali tanpa sengaja aktif pada ponsel…
- Cara Mengatasi ATM BNI Terblokir Tanpa ke Bank anakpelajar.com - Cara mengatasi ATM BNI terblokir tanpa ke bank merupakan salah satu topik yang paling banyak dicari oleh nasabah BNI. Sebab berkaitan dengan uang yang mereka simpan, tidak heran…
- Aplikasi Sadap WA Tanpa Menyentuh HP Korban Termux anakpelajar.com - Apakah anda sedang mencari aplikasi sadap WA tanpa menyentuh HP korban termux? Jika benar, maka silahkan simak artikel ini sampai habis. Cara kerja sadap wa sangat mudah loh…
- Cara Mudah Mengubah Shopeepay ke OVO anakpelajar.com - Generasi mileneal pasti sudah tidak asing dengan aplikasi Shopee dan Ovo? Kedua aplikasi ini sekarang banyak sekali peminat nya terutama disaat pandemi seperti sekarang. Karena keduanya sama-sama mampu…
- Aplikasi Sadap WA Socialspy Social Spy Whatsapp anakpelajar.com - Bagi anda yang sedang mencari aplikasi sadap wa socialspy social spy whatsapp tapi tak kunjung ketemu, jangan khawatir! Karena pada artikel ini kami akan memberikan informasinya secara lengkap.…
- Rekomendasi Aplikasi Terbaru Penghasil Uang anakpelajar.com - Mengingat saat ini sedang dilanda karena pandemic maka tidak heran perekonomian masyarakat hingga sekarang kian merosot. Maka dari itu banyak sekali orang – orang yang mulai gulung tikar,…
- Cara Mengunci Jaringan 4G Hp Oppo A5s anakpelajar.com - Salah satu solusi agar Hp Oppo A5s Anda terhindar dari masalah jaringan adalah dengan cara mengunci jaringan 4G hp Oppo A5s. Masalah jaringan lemot dan tidak stabil merupakan…
- Trik Mudah Transfer Shopeepay ke Ovo Tanpa Verifikasi anakpelajar.com - Ingin transfer Shopeepay ke Ovo tanpa verifikasi? Itu bukan hal yang mustahil untuk dilakukan. Anda memiliki uang lebih di e-wallet shopee dan ingin menggunakannya untuk hal lain? Tentu…
- Cara Memindah Kontak ke HP Baru anakpelajar.com - Apa yang akan Anda lakukan pertama kali ketika berhasil membeli HP baru? Apakah berselfi ria, atau update status di sosial media? Tindakan ini boleh-boleh saja dilakukan sebagai ungkapan…
- Cara Top Up Dana Di Alfamart Secara Mudah anakpelajar.com - Bagi kamu yang sedang mencari bagaimana cara Top Up Dana di Alfa, kamu datang pada artikel yang tepat! Karena pada kesempatan ini, kami akan memberikanmu beberapa cara mudahnya.…
- Syarat Wajib Sebelum Memindah Convert Shopeepay ke Gopay anakpelajar.com - Seiring dengan berkembangnya teknologi penggunaan dompet digital seperti Shopeepay, Gopay, Ovo, dan sebagainya kini semakin banyak. Bahkan sudah ada jasa convert Shopeepay ke Gopay yang bisa dimanfaatkan untuk…
- Cara Mengambil Uang Tabungan di Kantor Pos anakpelajar.com - Siapa sangka mengambil uang bisa menggunakan pos? Pengambilan uang tidak hanya bisa dilakukan di mesin ATM loh. Melalui Kantor Pos Anda bisa melakukan pengiriman dan pengambilan uang tunai.…
- Cara Menghentikan Pulsa Safe Indosat anakpelajar.com - Pulsa safe indosat hadir untuk mengantisipasi pengguna agar tidak memakai pulsa ketika paket internet mereka habis. Namun beberapa orang memiliki alasan tersendiri untuk menghentikan pulsa safe indosat. Berbagai…
- Cara Daftar Kartu Kredit BRI Beserta Penjelasannya anakpelajar.com - BRI merupakan bank milik negara dan yang terbesar di Indonesia. Bank ini juga mengeluarkan fasilitas kartu kredit yang dapat anda gunakan sebagai alat pembiayaan yang mudah dan praktis.…
- Pindahkan Saldo Shopeepay ke Gopay Driver dengan Mudah anakpelajar.com - Kini transaksi menggunakan dompet digital semakin hari semakin banyak yang menggunakan. Itu artinya semua orang bisa melakukan transaksi dengan lebih mudah dan nyaman. Meskipun memudahkan, namun ternyata masih…
- Apa Itu Kuota Tinder Axis? Buat Apa? anakpelajar.com – berbagai jenis paket data internet dapat anda jumpai melalui salah satu provider kartu telepon. Setiap provider mempunyai keistimewaan tersendiri mengenai kuota internet. Salah satu yang banyak di gunakan…
- Cara Mengisi Formulir NPWP Online anakpelajar.com - Seorang wajib pajak adalah Warga Negara Indonesia yang sudah memiliki penghasilan. Dalam era digital ini pemerintah telah menyediakan berbagai layanan secara online begitupun dengan mendafatar NPWP. Akan tetapi…
- Cara Mendapatkan Koin Tiktok 2022 anakpelajar.com - Sebetulnya sosial media tiktok ini telah berhasil menjadi salah satu sosmed yang mampu menarik banyak pengguna. Sebetulnya dari awal peluncuran di tahun 2016 bahkan sampai saat ini, developer…
- Cara Masukkan Voucher Smartfren 2022 anakpelajar.com - Halo pelanggan setia provider Smartfren! Ada yang masih bingung bagaimana cara masukkan voucher Smartfren untuk isi ulang kouta internet? Mulai saat ini, Anda tak perlu bingung lagi sebab…
- Cara Shopeepay ke GoPay Dengan Mudah anakpelajar.com - Adakah sebagian dari Anda yang belum mengenal aplikasi Shopee? Shopee adalah salah satu aplikasi marketplace yang sudah banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia dari kalangan bawah sampai kalangan atas.…
- 5 Cara Mengetahui Kata Sandi IG yang Lupa anakpelajar.com - Memiliki banyak akun media sosial seperti ig atau instagram tentu harus bisa mengingat user id dan password. Namun, tak jarang banyak orang yang mudah melupakan kata sandi ig.…
- Cara Beli Token Listrik di BNI Mobile Banking anakpelajar.com – adanya go digital ini kita sebagai nasabah perbankan dipermudah ketika melakukan transaksi. Dengan menggunakan m banking bertransaksi jadi lebih simpel melalui HP. Selain untuk keperluan transaksi m banking…
- Cara Daftar BCA Xpresi Online Paling Praktis anakpelajar.com - BCA Xpresi merupakan salah satu produk simpanan BCA yang menawarkan saldo mengendap Rp. 10.000 tanpa buku tabungan atau pilihan kartu ATM beragam. Menariknya lagi, biaya administrasi BCA Xpresi…
- Inilah Kode Kunci 4G Vivo Smartphone anakpelajar.com - Anda mungkin salah seseorang yang membutuhkan kode kunci 4G Vivo untuk mengunci jaringan 4G di HP Anda. Fenomena mengunci jaringan 4G pada smartphone seseorang merupakan hal yang biasa…
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Tercepat dan Terpercaya anakpelajar.com - Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Tercepat dan Terpercaya hadirnya pandemic membuat banyak sektor terpaksa berbenah, inilah kenapa sebaiknya mempersipakan tabungan dan keuangan sedini mungkin. Salah satu solusi yang patut…
- Cara Membuka Aplikasi yang Terkunci di Hp Oppo anakpelajar.com - Oppo memiliki fitur proteksi sekuriti yang tinggi terhadap aplikasi di dalamnya. Data seperti dokumen, foto, video, bahkan kontak akan tetap terjaga keamanannya dengan mengunci aplikasi tersebut. Cara membuka…
- Berikut Ini Cara Memasukkan Voucher XL Xtra Combo Lite anakpelajar.com - Sebagian besar orang banyak yang mencari cara memasukkan voucher XL Xtra Combo Lite pada kolom pencarian google. Hal tersebut terjadi karena cara memasukkan voucher XL cukup sulit. Apalagi…
- Pindahkan Saldo Shopeepay ke Ovo Tanpa Aplikasi anakpelajar.com - Dompet digital sekarang sudah menjadi pilihan terbaik untuk transaksi cashless. Selain karena lebih mudah dan cepat, Anda juga tidak perlu repot membawa banyak uang cash jika akan melakukan…
- Bagaimana Cara Melakukan Penarikan Shopeepay ke Gopay anakpelajar.com - Semakin maraknya jual beli yang dilakukan secara online, kini semakin banyak fitur dan sistem baru yang membuat siapa saja bisa mudah untuk transaksi. Agar lebih aman dalam bertransaksi,…
- Download WA GB Pro 2022 100% Gratis anakpelajar.com - Bagi anda yang ingin mengetahui bagaimana cara download WA GB Pro secara gratis, anda datang pada artikel yang tepat! Silahkan simak artikel berikut ini. Periksa fungsi dan cara…