anakpelajar.com – Urusan perbankan memang selalu menjadi hal yang menarik untuk dibahas dan dibicarakan. Apalagi membicarakan mengenai potongan Bank Mandiri per bulan. Pastinya akan sangat menarik khususnya bagi mereka yang baru saja menjadi nasabah suatu bank ataupun nasabah lama yang sudah memiliki banyak saldo.
Anda yang baru saja memutuskan untuk menyimpan uang di Bank Mandiri jelas akan memperhitungkan potongan bulanan yang dikenakan oleh bank tersebut. Karena bagaimanapun potongan bulanan bank ini akan mempengaruhi jumlah saldo yang ada di dalam rekening Anda.
Bayangkan saja bila Anda jarang menabung namun perlu rekening untuk melakukan transaksi berupa transfer. Dan setiap bulannya saldo akan terpotong untuk biaya administrasi. Maka saldo tersebut akan habis tanpa Anda perlu repot-repot membelanjakannya.
Hal itulah yang mendasari mengapa orang mencari tahu terlebih dahulu besaran potongan Bank Mandiri per bulan sebelum membuat rekening. Tujuannya jelas untuk mendapatkan keuntungan lebih sehingga bisa menyimpan uang dengan aman di Bank tanpa harus mengeluarkan biaya lebih pada administrasinya.
Anda sebagai nasabah memiliki hak untuk mengetahui potongan apa saja yang akan Anda tanggung. Dengan mengetahui hal ini Anda bisa meminimalkan transaksi berbayar yang tidak perlu. Kalau tidak Anda bisa jadi tanpa sadar menghabiskan saldo untuk kegiatan transaksi yang tidak begitu penting dan perlu.
Jenis Potongan Bank Mandiri per bulan
Potongan Bank Mandiri per bulan itu untuk keperluan administrasi yang mana tentu saja adalah hal wajar. Karena bank sudah memberikan layanan dan tentunya Anda harus membayar bila menggunakan layanan tersebut.
1. Potongan untuk Administrasi
Setiap bank pasti akan melakukan pemotongan untuk kepentingan administrasi bukan hanya Bank Mandiri saja. Potongan ini akan digunakan oleh bank untuk membayar semua karyawan yang bekerja di kantor bank tersebut.
Potongan untuk administrasi bank jumlahnya tidak sama karena tergantung layanan apa yang Anda pilih. Bahkan di Bank Mandiri ada rekening tabungan yang tidak dikenakan biaya administrasi bulanan bank sama sekali.
Tetapi hal tersebut akan berpengaruh terhadap layanan perbankan yang bisa Anda nikmati. Semakin tinggi biaya potongan Bank Mandiri per bulan maka akan semakin bagus pula layanan yang bisa Anda dapatkan.
Karenanya pastikan Anda memilih jenis rekening yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Sehingga Anda juga tidak akan terbebani dengan adanya potongan saldo bulanan ini. Jadi Anda bisa menabung dan menyimpan uang Anda dengan tenang dan damai.
Nominal potongan di Bank Mandiri per bulan yang paling umum adalah Rp 12.500. Pemotongan terjadi secara otomatis tanpa pemberitahuan kepada Anda. Jadi Anda jangan terkejut bila mendapati saldo Anda berkurang sebesar itu setiap bulannya di tanggal tertentu. Anda bisa melihat kapan dan besarannya bila Anda mencetak kegiatan transaksi di buku tabungan.
2. Potongan untuk Transaksi
Transaksi dalam perbankan ini adalah kegiatan apapun yang Anda lakukan dengan melibatkan interaksi antara nasabah dan Bank Mandiri. Penting Anda ketahui bahwa tidak semua transaksi yang Anda lakukan ada potongannya.
Setiap rekening yang Anda pilih memiliki potongan Bank Mandiri per bulan yang berbeda-beda. Mudahnya adalah transaksi transfer yang Anda lakukan. Bila Anda melakukan transfer antar Bank Mandiri maka tarifnya gratis alias Anda tidak perlu bayar.
Namun bila Anda melakukan transfer ke rekening di bank lain maka Anda akan ada tambahan tarif sebesar Rp 5.000. Dan sebesar Rp 25.000 untuk pembayaran tagihan kartu kredit bank lain. Besaran potongan untuk transaksi ini akan tergantung berapa kali Anda melakukan transaksi setiap bulannya.
Lokasi atau ATM tempat Anda melakukan transfer juga mempengaruhi pemotongan saldo biaya layanan perbankan tersebut. Melakukan transaksi apapun di ATM Bank Mandiri tidak akan ada biaya tambahan apapun atau gratis. Sedangkan di ATM Link atau ATM kerja sama dengan Bank Mandiri memiliki tarif potongan tambahan.
3. Potongan untuk Layanan ATM
Anda pasti mengira bahwa kartu ATM yang Anda pegang sekarang tidak memiliki potongan Bank Mandiri per bulan bukan? Maka itu salah besar karena produk kartu memiliki tarif potongannya sendiri yang tidak termasuk pada potongan untuk kepentingan administrasi.
Jadi bila Anda ingin menghitung jumlah saldo yang akan dipotong oleh bank setiap bulannya maka Anda harus menjumlahkan potongan untuk administrasi dan layanan ATMnya. Sama seperti ketika memilih rekening, produk kartu dari Bank Mandiri juga memiliki tarif berbeda-beda sesuai dengan layanan yang akan Anda peroleh dari ATM tersebut.
Untuk kartu mandiri debit yang berjenis silver memiliki tarif potongan yang berkisar antara Rp 2.000 hingga Rp 4.500 per bulan. Kartu mandiri debit berjenis gold memiliki kisaran potongan Bank Mandiri per bulan sebesar Rp 4.500 hingga Rp 5.000. Dan untuk kartu mandiri debit berjenis platinum berada di kisaran Rp 8.500 – Rp 10.000.
4. Potongan untuk Layanan Top Up
Sekarang layanan dompet digital menjadi sangat populer di kalangan masyarakat baik itu yang masih muda maupun yang sudah berumur. Tawaran kemudahan transaksi hanya dengan scan kode QR menjadi alasan ramainya masyarakat beralih ke dompet digital.
Tetapi tahukah Anda bila layanan top up tersebut juga ada tarif yang harus Anda bayarkan ke Bank Mandiri? Tarif potongannya juga beragam seperti contohnya untuk Gopay sebesar Rp 1.000 per transaksi dan Rp 500 per transaksi untuk saldo Shopeepay.
Itulah ulasan mengenai potongan Bank Mandiri per bulan. Pastikan setiap transaksi yang Anda lakukan benar-benar penting dan perlu agar saldo Anda di Bank Mandiri tidak habis terpotong biaya layanan secara berlebihan.
Rekomendasi:
- Cara Pencairan Shopee Pinjam Terbaru anakpelajar.com - Pencairan Shopee Pinjam merupakan salah satu tawaran untuk orang yang sedang membutuhkan pinjaman dana tunai secara online. Pada umumnya, pinjaman online berasal dari perusahaan financial technology (fintech). Namun…
- Cara Menabung di Bank Mandiri Lewat Teller anakpelajar.com - Cara menabung di bank Mandiri lewat teller sangatlah mudah. Kegiatan menabung sangatlah perlu Anda lakukan dan tekuni sejak dini. Agar memudahkan Anda di masa yang akan datang jika…
- Cara Transfer SMS Banking Bank BTN Ke Bank Lain anakpelajar.com – SMS banking bank BTN tidak jauh berbeda dengan layanan sms banking bank lain. SMS banking bank BTN digunakan untuk mempermudah nasabahnya dalam melakukan kegiatan transaksi baik cek saldo,…
- Cara Mendapatkan Koin Tiktok Gratis anakpelajar.com - Apakah anda tahu cara mendapatkan koin TikTok Gratis ini merupakan salah satu pertanyaan yang kerap kali dilontarkan oleh para pengguna baru aplikasi tersebut. Nah, pastinya anda pun sudah…
- Pinjaman Online Terbaik dengan Limit Puluhan Juta anakpelajar.com - Kemudahan yang ditawarkan oleh kemajuan teknologi untuk mempermudah kegiatan atau urusan manusia dalam hal ini terkait dengan pinjaman uang. Banyak sekali perusahaan yang menyediakan layanan pinjam uang tanpa…
- Cara Menonaktifkan SMS Banking Mandiri anakpelajar.com – SMS banking salah satu layanan perbankan yang digunakan untuk memudahkan nasabah dalam melakukan transaksi. Meskipun SMS Banking banyak manfaat dan kegunaannya, sebagaian orang ingin tahu cara untuk menonaktifkan…
- Daftar Bank yang Tidak Ada Potongan anakpelajar.com - Kegiatan menabung di bank sekarang ini sudah menjadi hal yang wajar dan banyak menjadi pilihan masyarakat. Karena keamanan menabung di bank tentunya sangat terjamin dan banyak sekali fasilitas…
- Cara Daftar BCA Xpresi Online Paling Praktis anakpelajar.com - BCA Xpresi merupakan salah satu produk simpanan BCA yang menawarkan saldo mengendap Rp. 10.000 tanpa buku tabungan atau pilihan kartu ATM beragam. Menariknya lagi, biaya administrasi BCA Xpresi…
- Pinjaman Online Bunga Rendah Pencairan Cepat! anakpelajar.com - Perkembangan teknologi yang semakin pesat tentu akan memudahkan semua hal dalam peradaban manusia. Tak terkecuali pada pinjam uang, biasanya jika kita akan mengajukan pinjaman tentu harus melalui bank…
- Apk Penghasil Saldo Shopeepay 2022 anakpelajar.com - Mungkin beberapa orang beranggapan apabila APK penghasil saldo shopeepay 2022 sebetulnya tidak asli. Akhirnya mereka pun tidak pernah percaya jika ada aplikasi yang memberikan embel-embel bisa mendapatkan saldo…
- BCA Kartu Kredit Call Center 2022 anakpelajar.com - Bagi Anda pengguna kartu kredit BCA tentu sangat penting untuk mengetahui nomor BCA kartu kredit call center. Mengapa? Karena ketika terjadi masalah dalam proses penggunaannya, Anda bisa langsung…
- Nilai 1 Koin TikTok Berapa Rupiah anakpelajar.com - Belum lama ini TikTok menjadi platform media sosial paling populer hampir pada semua kalangan. ByteDance selalu meningkatkan performa fitur TikTok dari tahun ke tahun. Hingga kini masyarakat bisa…
- Syarat Wajib Sebelum Memindah Convert Shopeepay ke Gopay anakpelajar.com - Seiring dengan berkembangnya teknologi penggunaan dompet digital seperti Shopeepay, Gopay, Ovo, dan sebagainya kini semakin banyak. Bahkan sudah ada jasa convert Shopeepay ke Gopay yang bisa dimanfaatkan untuk…
- Cara Mengisi Shopeepay Lewat Pulsa anakpelajar.com - Cara mengisi shopeepay lewat pulsa merupakan hal yang perlu Anda ketahui. Banyaknya pilihan pembayaran pada aplikasi shopee membuat sebagian besar orang memilih pembayaran melalui shopeepay. Salah satu contoh…
- Cara Transfer BCA ke Blu BCA Digital anakpelajar.com – Banyak aplikasi dompet digital yang bisa digunakan untuk bertransaksi secara online. Salah satu aplikasi digital yang popular dikalangan anak remaja sampai dewasa saat ini yaitu Blu BCA Digital.…
- Cara Menabung di Bank BTN dengan Mudah anakpelajar.com - Menabung adalah salah satu metode mempersiapkan rencana masa depan yang perlu kita perhatikan sedari dini. Selain mengajarkan berhemat, menabung punya banyak manfaat lain. Khusus untuk Anda yang bingung…
- Cara Menabung di Bank BJB untuk Pemula anakpelajar.com - Bank BJB merupakan pilihan tepat bagi Anda yang sedang mencari tempat untuk menabung. Menabung di Bank lebih aman daripada menyimpan uang di rumah atau di dompet. Selain itu,…
- Pinjaman Online Terpercaya, Dana Cepat Cair anakpelajar.com - Teknologi yang semakin berkembang pesat tentu sangat mengubah kehidupan manusia. Ibaratnya seperti bisa mendapatkan semua hal dari genggaman. Termasuk dengan meminjam dana melalui platform pinjaman online. Seiring berjalannya…
- Cara Beli Token Listrik di BNI Mobile Banking anakpelajar.com – adanya go digital ini kita sebagai nasabah perbankan dipermudah ketika melakukan transaksi. Dengan menggunakan m banking bertransaksi jadi lebih simpel melalui HP. Selain untuk keperluan transaksi m banking…
- Setoran Awal Buka Rekening BJB Begini Syarat dan Caranya anakpelajar.com - Hampir kebanyakan orang sekarang ini menggunakan bank untuk menyimpan uangnya. Di dukung dengan perkembangan teknologi yang membuat semakin mudah proses buka rekening secara online. Masing-masing bank menawarkan berbagai…
- Cara Daftar Kartu Kredit BNI Beserta Caranya anakpelajar.com - Ada yang berkata membuat kartu kredit BNI ini agak ribet, meski sebenarnya pengajuannya praktis dan mudah. Ketika Anda menjadi nasabah BNI anda akan mendapatkan begitu banyak bonafit sehingga…
- Cara Beli Pulsa di Mobile Banking Mandiri anakpelajar.com – hampir semua perbankan yang ada di Indonesia menyediakan aplikasi mobile banking untuk mempermudah para nasabahnya. Salah satu kegunaan m banking selain untuk transaksi, anda dapat menggunakan untuk membeli…
- Berapa Biaya Untuk Bikin ATM BNI anakpelajar.com - Transaksi menggunakan ATM memang lebih mudah dan cepat daripada melakukan transaksi melalui kantor Bank BNI. Maka dari itu banyak yang lebih memilih ke ATM saja untuk bertransaksi. Untuk…
- Tips Mendapatkan Koin Tiktok dengan Mudah anakpelajar.com - Sepertinya mendapatkan koin Tiktok tidaklah sulit jika anda tau tips dan cara yang tepat. Itulah kenapa banyak para pengguna merasa kebingungan karena banyak sekali yang belum mengetahui rahasia…
- Game Penghasil saldo shopeepay 2022 anakpelajar.com - Beberapa orang mungkin mempertanyakan apa sih sebetulnya game penghasil saldo shopeepay 2022. Permainan seperti ini sebetulnya berada di aplikasi yang memang secara khusus mampu menghasilkan uang hanya dengan…
- Cara Daftar Kartu Kredit BRI Beserta Penjelasannya anakpelajar.com - BRI merupakan bank milik negara dan yang terbesar di Indonesia. Bank ini juga mengeluarkan fasilitas kartu kredit yang dapat anda gunakan sebagai alat pembiayaan yang mudah dan praktis.…
- Pinjaman Bank BJB Syariah Untuk Karyawan anakpelajar.com – kebutuhan-kebutuhan mendesak saat kita tidak mempunyai uang mengharuskan kita untuk melakukan pinjaman uang. Banyak sekali tempat untuk melakukan pinjaman uang baik melalui online maupun tidak. Kali ini anakpelajar.com…
- Cara Membuka Blokir ATM BRI Tanpa ke Bank anakpelajar.com - Seiring perkembangan teknologi perbankan yang semakin canggih, bank BRI juga senantiasa meningkatkan sistem pelayanan terkait cara membuka blokir ATM BRI tanpa ke bank. Terobosan ini tentu saja menjadi…
- Konversi Koin TikTok ke rupiah 2022 anakpelajar.com - Konversi koin TikTok ini dapat diubah menjadi uang, anda bertanya-tanya bagaimana caranya? Berikut adalah langkah-langkah yang harus Anda ambil untuk melakukan konversinya. Sebagai aplikasi bertema video dan media…
- Tabungan dengan Biaya Administrasi Bank Termurah anakpelajar.com - Tidak semua orang punya kepercayaan yang sama terhadap bank. Sampai sekarang pun, banyak yang mengeluhkan tentang keamanan dan juga besarnya biaya administrasi tabungan setiap bulan. Mungkinkah Anda juga…